Sabtu, 17 Desember 2011

Cara Menghilangkan Tulisan Berlangganan Entri Atom Di Blog

Buat Kalian yang merasa terganggu dengan tulisan Berlangganan Entri Atom di bawah postingan Blog, dan Kalian ingin menghilangkannya, maka saya punya solusinya. Berikut langlah-langkahnya :

[1]. Seperti biasa login dulu ke Blog Kalian masing-masing
[2]. Cari Rancangan --> Edit HTML
[3]. Cari Code ]]></b:skin> 
[4]. Ttrus Copy dan Paste-kan Code di bawah ini, tepat di atas Code tadi.
.feed-links{
display:none;
}
[5]. Simpan dan lihat hasilnya, pasti tulisan Berlangganan Entri Atom sudah hilang.

Selamat Nge-Blog...!!

Rabu, 14 Desember 2011

Cara Mengembalikan Navbar Yang Hilang Atau Di Hapus

Jika Kalian menghapus Navbar yang ada di Blog Kalian dan ingin mengembalikannya seperti semula, gampang kok tinggal ikutin langkah-langkah berikut ini : 

[1]. Seperti Biasa Ligin Dulu Ke Blog Kalian Masing-Masing
[2]. Kemudian Cari Tata Letak --> Edit HTML
[3]. Trus Cari Code Di Bawah Ini
#navbar-iframe {
height:0px;
visibility:hidden;
display:none
}
Atau, kalo code di atas tidak ada coba cari code di bawah ini :
#navbar-iframe {
display: none !important;
}
[4]. Kemudian Hapus Code tersebut dan Simpan Perubahan.
[5]. Lalu Lihat Hasilnya

Semoga Bermanfaat.

Selasa, 13 Desember 2011

Cara Menghilangkan Navbar Pada Blog

Navbar adalah menu navigasi yang biasanya berada diatas header Blog kita. Navbar memang tidak mengganggu tampilan layout, tapi kadang kala kita ing in menghilangkanya karena alasan memperkecil Zise Blog. Itu tadi sedikit penjelasan tentang Navbar. Sekarang lanjut kita ke langkah-langkahnya.

[1]. Pertama, Login dulu ke Blog Kalian.
[2]. Dari Dasbor, cari Rancangan --> Edit HTML.
[3]. Kemudian cari Code ]]</b:skin>.
[4]. Kalau sudah ketemu, Copy dan Paste-kan Code di bawah ini tepat di ATAS Code tadi.
#navbar-iframe {
height:0px;
visibility:hidden;
display:none
}
[5]. Terakhir, tinggal di SAVE, dan lihat hasilnya. Pasti Navbar di Blog Kalian sudah hilang.

Sekian dulu Tips kali ini, semoga bermanfaat.

SALAM BLOGGER INDONESIA

Jumat, 09 Desember 2011

Cara Membuat Daftar Isi Blog v.01

Daftar Isi, hemm... pada suatu Blog tidak lengkap bila tidak ada Daftar Isi. Daftar Isi memudahkan pengunjung untuk memilih Postingan mana yang mereka butuhkan. Jika tidak ada Daftar Isi pada Blog, maka pengunjung akan merasa bingung untuk memilih Postingan Blog Kalian. Maka dari pada itu Saya memberikan Tipsnya. Berikut Langkah-langkahnya.

[1]. Pertama pastinya Login dulu ke Blog Kalian.
[2]. Dari Dasbor, cari Rancangan --> Elemen Laman.
[3]. Pilih Tambahkan Gadget --> HTML/JavaScript.
[4]. Copy dan Paste-kan Code di bawah ke dalamnya.
<div style="border: 2px solid rgb(51, 255, 51); overflow: auto; height: 350px;" margin="5px" ;>
<script style="text/javascript" src="http://adesanusi.googlepages.com/daftar-isi.txt"></script>
<script style="text/javascript">var numposts = 1000;var showpostdate = false;var showpostsummary = false;var numchars = 100;var standardstyling = true;</script>
<script src="http://indonesianblog-jmk.blogspot.com/feeds/posts/default?orderby=published&alt=json-in-script&max-results=999&callback=showrecentposts"></script>
</div>
Created By: <a href="
http://indonesianblog-jmk.blogspot.com/
">??[_�I__�n_�d_�o�_�n__�e��_�s_�i_�a�_�n_�][�_B_�l�_o_�g�_][�_J�__.�_m�___.�_K�_]�</a>
NB :
- Ganti tulisan yang berwarna Merah, dengan ukuran dan URL Blog Kalian.
- Dan yang berwarna Biru, ganti dengan URL Blog Kalian dan Nama Blog Kalian.

[5]. Simpan dan lihat hasilnya.

Semoga Bermanfaat...!!! Jangan lupa tinggalkan komentarnya ya...!!!